Hari: 28 Juli 2021

Atlet Yang Tidak Melupakan Pendidikan Meskipun Sedang Berkarier

Banyak yang menyangka kalau olahraga tidak bisa beringan dengan pendidikan yang formal. Dikarenakan kebanyakan para atlet ini di sarankan untuk memulai karier sejak dini mungkin mengingat masa aktif mereka yang cukup panjang di bidang pekerjaan lainnya.Biasa nya di pertengahan usia 30an para atlet ini sudah melewati masa keemasaan nya.

Ada sebagian atlet yang tidak menyampingkan pendidikan formal.Akan tetapi ada bebaerapa yang melanjutkan pendidikan sampai ke jenjang master.Terutama ada Giorgio Chielini,Juan Mata,Vincent Kompany dan Micheal Jordan daftar nya tidak hanya sampai ini saja masih banyak lagi.

Disini kita akan mengetahui beberapa atlet yang masih aktif dalam berkarier dan yang sudah menyelesaikan pendidikan nya sampai sarjana. Seperti :

Romelu Lukaku

Ternyata Lukaku ini bukan hanya seorang poligot, Seorang Romelu Lukaku ini juga berhasil dalam menyelesaikan pendidikan S1 di Jurusan Hubungan Masyarakat.Dengan Ketekunannya ia telah menamatkan kuliah nya yang terpupuk dari sejak kecil.Lewat Telegraph,Ia sudah mengatakan bahwa belgia sangat ketat akan pendidikan nya.

Jika Lukaku tidak berprestasi di sekolah , Maka Ia tidak akan di izinkan untuk berlatih sepak bola hingga akhir pekan.Ia menambahkan dalam permainan sepak bola ini tidak ada yang pasti.Pemain bisa saja mengalami cedera dan tidak bisa bertanding lagi.Diploma atau Ijazah sangat lah penting di masa depannya.

Daler Kuziaev

Daler juga sama dengan Lukaku,Daler Kuziaev ini juga membekali dirinya dengan pendidikan yang tinggi.Ia mengambil kuliah S1 dan S2 di Jurusan Management selama enam tahun tanpa jeda sambil membangun karier nya sebagai atlet yang profesional di Akhmat Grozny,Daler juga meraih gelar sebagai master di tahun 2017 tepat di saat itu ia mendapatkan tawaran kontrak dengan Zenit St.Petersburg beserta Timnas Rusia.

Georgi Dzhikiya

Begitu juga dengan rekan team Daler Kuziaev yang ada di timnas Rusia.Georgi Dzihikiya,ini yang baru saja meraih gelar sebagai master dalam bidang pendidikan olahraga pada akhir tahun 2020 lalu . Dengan kabar gembira ini telah di bagikan di laman sosmed instagram resmi milik timnas Sepak Bola Rusia.